Zahir – Aslam Hadiri Maulid Nabi se Kecamatan Lima Puluh Pesisir

ACEH 21

- Redaksi

Minggu, 20 Oktober 2024 - 14:06 WIB

5022 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Ditengah-tengah kegiatannya melaksanakan kampanye tatap muka dengan masyarakat, Paslon nomor urut 3 Zahir – Aslam menyempatkan diri menghadiri tabliq akbar Maulid Nabi Muhammad SAW se-Kecamatan Lima Puluh Pesisir di Desa Titi Merah, Minggu (20/10/24) sore.

Didampingi Ketua DPRD Batu Bara Safi’i, Zahir disambut meriah ratusan warga yang mengikuti tabliq akbar.

Usai kegiatan, Zahir berkesempatan menyapa warga baik tua maupun muda. Kepada warga, Bupati Batu Bara periode 2018 – 2023 ini menyampaikan agar ikut mensukseskan Pilkada 2024.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Gunakan hak pilih Bapak dan Ibu pada 27 November 2024 mendatang ya,” pesannya.

Zahir bersama Aslam Rayuda kemudian memperagakan cara mencoblos kertas suara agar tidak sampat batal.

Sebelum menghadiri tabliq akbar di Kecamatan Lima Puluh Pesisir yang dihadiri sekitar 300 warga, Zahir menyempatkan diri melayat ke rumah duka Lukman Yanis anggota PWI Batu Bara di Desa Perkotaan Kecamatan Air Putih.

Zahir datang melayat sehubungan dengan meninggalnya istri Lukman Yanis.(Rahmat Hidayat)

Berita Terkait

Kunjungi Pasar Tradisional Mangkai Lama, Zahir Ajak Dukung Ekonomi Lokal

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 15:57 WIB

Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:42 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Kutapanjang Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung di Lahan Produktif

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:16 WIB

Polsek Rikit Gaib Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif Dukung Ketahanan Pangan

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:03 WIB

Pospol Blangpegayon Gelar Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif

Selasa, 31 Desember 2024 - 15:27 WIB

Kapolres Gayo Lues Pimpin Press Release Akhir Tahun

Minggu, 29 Desember 2024 - 22:50 WIB

Warga Temukan Mayat di Sungai Desa Penggalangan, Polisi Lakukan Olah TKP

Jumat, 20 Desember 2024 - 12:51 WIB

_Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang Menghadiri Syukuran dan Doa Bersama di Rumah Warga

Minggu, 1 Desember 2024 - 01:15 WIB

Tegas Irmawan, Tidak Ada lagi 01,02 Dan 03, Pilkada Telah Berakhir, Mari Kita Membangun Gayo Lues 5 Tahun Kedepan

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA

Rabu, 26 Feb 2025 - 12:48 WIB